Sihir merupakan salah satu masalah yang muncul dan terjadi di tengah masyarakat yang kental dengan klenik. Oleh karena itu adalah kewajiban para ulama untuk menjelaskan masalah sihir ini dan bila mana perlu memberikan pelatihan untuk menjaga diri sendiri dan keluarga. Situs ini dikelola Rumah Sehat Thera Afiat-Kelapa Gading dengan pengasuh H. Verri Jaya Priyana Info lebih lanjut : HP 08111 494599. STPT No: 001/2.60.0/31.72.06.1001/-1.779.3/2015.
Kamis, 18 Oktober 2018
Sihir dan Ain
Bismillah
Perbedaan ‘Ain dengan Sihir :
1. Bahwa pengaruh 'Ain lebih berbahaya dari sihir.
2. Kasus sihir ada expirednya sedangkan ‘Ain tidak.
3. Kasus sihir sengaja dimaksudkan untuk mencelakakan, sedangkan Al-‘Ain tidak dimaksudkan untuk mencelakai bahkan bisa timbul dari ayah/ibunya sendiri.
4.Sihir tidak dilakukan kecuali oleh orang JAHAT. sedangkan Al-‘Ain bisa mlesat dari mata orang yang SHALEH.
5.Saking bahayanya Al-‘Ain sampai-sampai Rasululloh bersabda :
ﺃﻛﺜﺮ ﻣﻦ ﻳﻤﻮﺕ ﻣﻦ ﺍﻣﺘﻲ ﺑﻌﺪ ﻗﻀﺎﺀ ﺍﻟﻠﻪ ﻭ ﻗﺪﺭﻩ ﺑﺎﻟﻌﻴﻦ
“Kebanyakan yang mati pada ummatku setelah qadha dan qadarnya Alloh adalah karena pengaruh pandangan mata jahat” (HR.Bukhari)
Indikasi Penyakit karena ‘Ain menurut ‘ulama’
1. Rasa sakit yang berpindah – pindah di badan.
2. Sebagian besar penyakit kanker/tumor/benjolan.
3. Penyakit asma.
4. Lumpuh mendadak.
5. Mandul.
6. Diabetes.
7. Tekanan darah tidak stabil.
8. Datang bulan tidak teratur.
9. Beberapa penyakit dalam seperti usus.
10. Beberapa penyakit kejiwaan, seperti sempit hati, was-was, linglung, dan sebagainya.
Ciri-ciri seseorang yang sudah terkena ‘Ain 👇👇
□ Kepala pusing.
□ Rasa sakit kepala yang berpindah-pindah.
□ Warna wajah kekuning-kuningan, kadang kemerah-merahan bercampur hitam.
□ Banyak keluar keringat.
□ Sering buang air kecil.
□ Sering ingin muntah.
□ Tidak ada nafsu makan¿
□ Kedua tangan dan kaki sering berkeringat disertai kesemutan.
□ Kesemutan.
□ Rasa panas / dingin di beberapa bagian tubuh.
□ Jantung berdebar.
□ Rasa sakit yang berpindah-pundah atau nyeri pada bagian bawah punggung dan bahu.
□ Rasa sedih.
□ Dada sesak.
□ Berkeringat di malam hari.
□ Rasa takut yang berlebihan.
□ Temperamental.
□ Sering cegukan.
□ Sering menguap dan Mendesah.
□ Menyendiri dan suka mengurung diri.
□ Rasa lemas dan malas.
□ Rasa ingin tidur terus atau sedikit tidur.
□ Susah tidur malam.
□ Badan kurus/susah gemuk.
□ Ada masalah kesehatan tanpa penyebab yang jelas dan sulit diobati scara medis.
□ Gatal-gatal pada kulit.
□ Anak tiba-tiba sering rewel sulit diatur.
(Sumber diambil dari kitab “Min asbaabi daf’i al-bala’ karya syaikh Abdullah bin Muhammad As Sadhan dan “Al Ma’iin Fii ‘Ilaaj As Sihr Wal Mass Wal ‘Ain karya syaikh Abu ‘Azzam Musa)
Semoga bermanfaat.
Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp. 08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar